
UNDIP Bekerjasama dengan PT Pertamina Retail dalam Pembukaan Kembali SPBU Kampus
Semarang, 3 Oktober 2024 – Universitas Diponegoro (UNDIP) dengan bangga mengumumkan pembukaan kembali Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di kawasan kampus Tembalang, hasil kerjasama