
Undip Tingkatkan Softskill Mahasiswa Jelang Kelulusan
Untuk menjamin terserapnya mahasiswa di dunia kerja dan menjadikan calon wirausaha yang matang, Undip meningkatkan softskill mahasiswa menjelang kelulusan dengan mengadakan pelatihan softskill calon wisudawan.