
Sakura Program, Program Kolaboratif antara Departemen Teknik Sipil UNDIP dan Nihon University
Dalam rangka menguatkan kolaborasi antar perguruan tinggi, Departemen Teknik Sipil Universitas Diponegoro (Undip) bersama dengan Nihon University telah menyelenggarakan program kolaboratif yang bernama Sakura Program.