
Dukung Pemerataan Dokter Spesialis, FK UNDIP Kirim Residen ke Wilayah Tertinggal, Terdepan dan Terluar
UNDIP, SAMBAS (15/1)– Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro (FK UNDIP) menjalin kerja sama strategis dengan RSUD Pemangkat,

SNBP 2026 Resmi Dimulai: Update Informasi SNBP
UNDIP, Semarang (15/1) – Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2026 resmi memasuki tahapan Registasi akun SNPMB.

Bedono Jadi Living Lab Pesisir: Kisah Mak Jah hingga Peran FSM UNDIP dalam Ketahanan Sosial–Ekologis
UNDIP, Demak (14/1), Desa Bedono di Kecamatan Sayung, Kabupaten Demak, merupakan salah satu wilayah pesisir

Tim Inovasi Mesin Ultrafiltrasi Universitas Diponegoro Sediakan Air Bersih Bagi Masyarakat Padang
UNDIP, Semarang (13/1) – Universitas Diponegoro (UNDIP) secara konsisten mengimplementasikan komitmen kemanusiaan melalui penerapan inovasi

Jaga Lingkungan Kampus, FISIP – BEM Kerjasama Bentuk Relawan Pengelolaan Sampah
UNDIP, Semarang (13/1) – Kepedulian terhadap lingkungan kini menjadi bagian dari denyut kehidupan akademik di

PMBA 15 Hari Berbuah Hasil, UNDIP–UNAND Kawal Gizi Balita di Kecamatan Pauh dan Agam yang Terdampak Bencana Banjir Sumatera Barat
UNDIP, Sumatera Barat (12/01) – Departemen Ilmu Gizi, Fakultas Kedokteran, Universitas Diponegoro (UNDIP) berkolaborasi dengan

Karya Inovator Fisikawan Medis UNDIP Mendunia: Software IndoQCT untuk CT-Scan telah Diunduh oleh Pengguna di lebih dari 90 Negara
UNDIP, Semarang (10/1) – Mengawali tahun 2026, Universitas Diponegoro (UNDIP) telah menghasilkan “IndoQCT v26d: Software for

UNDIP Perkuat Kolaborasi untuk Akselerasi Menuju 500 Besar Dunia
UNDIP, Semarang (9/1) – Universitas Diponegoro (UNDIP) menyelenggarakan kegiatan Penandatanganan Perjanjian Kinerja Tahun 2026 pada

Fakultas Kedokteran UNDIP Berkomitmen Jalankan Pendidikan Kedokteran Berbasis Hak Asasi Manusia (HAM)
UNDIP, Semarang (7/1) – Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro (FK UNDIP) menyelenggarakan Pengenalan Kehidupan Kampus bagi

UNDIP Berangkatkan 2.102 Mahasiswa KKN, Rektor Tekankan Etika, Keselamatan, dan Kebermanfaatan
UNDIP, Semarang (6/1) — Universitas Diponegoro secara resmi memberangkatkan 2.102 mahasiswa peserta Kuliah Kerja Nyata

Teknologi Pengering Gabah Hybrid Karya Peneliti UNDIP: Jamin Kualitas Hasil Panen di Segala Kondisi Cuaca
UNDIP, Semarang (3/1) – Universitas Diponegoro (UNDIP) terus memperkuat perannya sebagai perguruan tinggi riset dengan

Peneliti UNDIP Kembangkan Teknologi Inovasi Pengering Rumput Laut
UNDIP, Semarang (2/1) – Program Hilirisasi Riset (Hiliriset) Sinergi 2025 secara resmi meluncurkan inovasi unit